Cara Reset Password Jika Anda Lupa

Jika Anda lupa password login ke member area, berikut langkah untuk reset password :

  1. Masuk ke halaman beranda.
  2. Klik menu Login / Daftar pada menu.
  3. Klik link Lupa Password.
  4. Masukkan email akun Anda.
  5. Klik tombol Kirim.
  6. Buka email Anda dan cari email yang berjudul Atur Ulang Sandi.
  7. Klik link reset password yang ada di isi email tersebut.
  8. Masukkan password baru dan klik Simpan Password.
  9. Silakan Anda login dengan password baru tersebut.